KJRI di HCMC mengadakan acara pertandingan bulutangkis persahabatan masyarakat Indonesia di HCMC dan sekitarnya. Dengan memahami banyak sekali masyindo di HCMC yang menyukai olahraga bulutangkis, acara ini diselenggarakan sehari penuh dan 3 pasang juara mendapatkan hadiah.

Foto: Seluruh beserta dan Pejabat Konsuler Republik Indonesia
Diharapkan kegiatan seperti ini meningkatkan tali silaturahmi di antara masyarakat Indonesia yang tinggal dan bekerja di Vietnam.
Foto: Seluruh beserta dan Pejabat Konsuler Republik Indonesia
Diharapkan kegiatan seperti ini meningkatkan tali silaturahmi di antara masyarakat Indonesia yang tinggal dan bekerja di Vietnam.
Post a Comment